VISI UNMA BANTEN
“Menjadi universitas terkemuka dalam pengembangan ilmu pengetahuan berdasarkan nilai-nilai islam”
.
MISI UNMA BANTEN
-
Menyelenggarakan pendidikan tinggi yang bermutu.
-
Menyelenggarakan penelitian dan pengabdian kepada masyarakat yang dapat meningkatkan kesejahteraan manusia.
-
Menyelenggarakan pengelolaan universitas yang amanah.
-
Menyelenggarakan civitas akademika dalam kehidupan yang islami sehingga mampu beruswah hasanah.
-
Menyelenggarakan kerjasama dengan pihak lain yang saling menguntungkan.